Postingan

Menampilkan postingan dengan label Ilmu Pengetahuan Sosial

Kronologi Perang Dunia II: Dari Invasi Polandia hingga Menyerahnya Jepang

Gambar
  Pertempuran di Eropa dimulai dengan serangan Jerman atas Polandia pada tanggal 1 September 1939. Dalam wakktu singkat serangan kilat Jerman dapat menguasai sebagain besar Polandia. Inggris    dan Perancis menyatakan perang terhadap Jermanpada tanggal 3 September 1939 , tetapi tidak bisa menolong Polandia dari serbuan Jerman. Polandia menyerah dan negara tersebut diduduki Jerman bersama Uni Soviet di bagian Timur. Pada tanggal 10 Mei 1940 tanpa ada pernyataan perang , Jerman menyerbu Belanda, Belgia, Luxembrug dan kemudian Perancis. Ketika pada awal Juni 1940 Jerman bersiap untuk menyerbu Perancis melalui kota Sedan , Italia menyatakan perang kepada Inggris dan Perancis pada tanggal 10 Juni 1940. Perancis yang diserang dari Utara dan Selatan tidak dapat bertahan dan dan Jederal de Gaulle membentuk pemerintahan pengasing di London. Aliansi Militer Jerman-Italia-Jepang ( Encharta , 2006) Pertempuran di front barat dilanjutkan oleh Jerman dengan menyerang Inggris.  Ket...

Kronologi Perang Dunia II: Dari Invasi Polandia hingga Menyerahnya Jepang

Gambar
  Pertempuran di Eropa dimulai dengan serangan Jerman atas Polandia pada tanggal 1 September 1939. Dalam wakktu singkat serangan kilat Jerman dapat menguasai sebagain besar Polandia. Inggris    dan Perancis menyatakan perang terhadap Jermanpada tanggal 3 September 1939 , tetapi tidak bisa menolong Polandia dari serbuan Jerman. Polandia menyerah dan negara tersebut diduduki Jerman bersama Uni Soviet di bagian Timur. Pada tanggal 10 Mei 1940 tanpa ada pernyataan perang , Jerman menyerbu Belanda, Belgia, Luxembrug dan kemudian Perancis. Ketika pada awal Juni 1940 Jerman bersiap untuk menyerbu Perancis melalui kota Sedan , Italia menyatakan perang kepada Inggris dan Perancis pada tanggal 10 Juni 1940. Perancis yang diserang dari Utara dan Selatan tidak dapat bertahan dan dan Jederal de Gaulle membentuk pemerintahan pengasing di London. Aliansi Militer Jerman-Italia-Jepang ( Encharta , 2006) Pertempuran di front barat dilanjutkan oleh Jerman dengan menyerang Inggris.  Ket...

Pranata Pendidikan: Fondasi Utama Pembentukan Karakter dan Peradaban

Gambar
  Pendidikan adalah sebuah proses panjang yang melibatkan interaksi berbagai faktor untuk membantu manusia menyadari dirinya dan lingkungannya. Melalui proses inilah tumbuh rasa percaya diri serta kepercayaan terhadap lingkungan sosial di sekitarnya. Pranata Pendidikan (Pexels.com/Daiatreilang Synnah) Dari pengertian tersebut, ada beberapa hal penting yang menjadi inti pendidikan: Pendidikan adalah suatu proses berkelanjutan . Dalam proses itu terjadi tahap-tahap perkembangan yang terus menerus . Terdapat interaksi antara berbagai faktor — baik individu, lingkungan, maupun budaya. ripusat Pendidikan Menurut Ki Hajar Dewantara Menurut Ki Hajar Dewantara , pendidikan memiliki tiga lingkungan utama yang disebut Tripusat Pendidikan , yaitu: Pendidikan keluarga Keluarga adalah pranata kehidupan terkecil yang pertama kali dialami oleh setiap individu. Di sinilah anak mulai belajar nilai, sikap, dan kebiasaan dasar yang membentuk karakter. Pendidikan sekolah Sek...

Apa Itu Tanah? Pengertian, Proses Pembentukan, dan Manfaatnya Bagi Kehidupan

Gambar
  Tanah untuk kehidupan mahkluk  hidup (Pexels.com/Jan Kroon) APAKAH TANAH ITU ? Tanah adalah bagian kerak bumi yang tersusun dari mineral dan bahan organik. Tanah sangat penting peranannya bagi semua kehidupan di bumi karena tanah mendukung kehidupan tumbuhan dengan menyediakan hara dan air sekaligus sebagai penopang akar. Struktur tanah yang berongga-rongga juga menjadi tempat yang baik bagi akar untuk bernafas dan tumbuh. Tanah juga menjadi habitat hidup berbagai mikroorganisme. Bagi sebagian besar hewan darat, tanah menjadi lahan untuk hidup dan bergerak.   BAGAIMANA PROSES TERBENTUKNYA TANAH ? Tanah terbentuk dari batuan dan batuan memerlukan waktu jutaan tahun untuk berubah menjadi tanah. Batuan menjadi tanah karena pelapukan yaitu proses hancurnya batuan menjadi tanah.. Batuan dapat mengalami pelapukan karena berbagai faktor, di antaranya cuaca dan kegiatan makhluk hidup. Faktor cuaca yang menyebabkan pelapukan batuan, misalnya suhu dan curah hujan. Pel...

Mengenal Gunungapi: Dari Letusan Dahsyat hingga Manfaat Bagi Kehidupan

Gambar
  Gunung Meletus ( Pexels.com/Felipe Perez) Bagaimana Gunungapi meletus? Gunung meletus merupakan peristiwa yang berhubungan dengan naiknya magma dari dalam perut bumi. Aktifitas magma yang mempunyai suhu yang sangat tinggi di dalam perut bumi berusaha keluar sehingga dapat terjadi retakan-retakan dan pergeseran lempeng kulit bumi. Pada saat magma keluar itulah disebut gunung melutus atau vulkanisme . Jenis dan bentuk gunungapi bermacam-macam karena derajat kekentalan dan kedalaman magma terbentuknya gunungapi berbeda-beda.   Bagaimana Gunungapi meletus? Gunung api meletus, terjadi akibat endapan magma di dalam perut bumi yang didorong keluar oleh gas yang bertekanan tinggi. Dari letusan-letusan seperti inilah gunung api terbentuk. Hasil letusan gunung berapi berupa : gas vulkanik , lava dan aliran pasir serta batu panas , lahar , tanah longsor , gempa bumi , abu letusan , awan panas . Letusannya yang membawa abu dan batu dapat meny...

“Air Hujan sebagai Sumber Air Rumah Tangga di Daerah Kering”

Gambar
  Air hujan termasuk air lunak ( tidak sadah/soft water ), karena tidak mengandung garam-garam kalsium dan magnesium seperti air tanah. Air hujan tidak mengandung garam-garaman mineral lainnya, sehingga apabila diminum terasa hambar. Jika air hujan dipakai sebagai air minum terus-menerus dapat menyebabkan terjadinya dental caries gigi cepat keropos. Hal ini disebabkan karena kadar flour dalam air hujan sangat kecil ( kurang dari 1 ppm ).   Pada daerah kawasan industri dan kota-kota besar , air hujan umumnya bersifat asam, mempunyai Ph yang rendah. Hal ini terjadi karena berbagai gas yang ada dalam udara, ini terjadi karena berbagai gas yang ada dalam udara , seperti CO2, SO2 dan NxOy (Oksida-oksida nitrogen) dapat bereaksi dengan air, membentuk asam karbonat, asam sulfat dan asam nitrat. Gas-gas pembentuk asam tadi berasal dari hasil pembakaran bahan bakar fosil yang dikeluarkan melalui cerobong-cerobong asap pabrik atau kendaraan bermotor. Rendahnya Ph air hujan yang jatuh ...

“Budi Utomo: Benih Kecil yang Menumbuhkan Semangat Kemerdekaan”

Gambar
  Mengenang Perjuangan Pergerakan Nasional (Pexels.com?Ruly Nurul Ihsan) Menurut Nyoman Dekker , pergerakan nasional adalah gerakan bangsa itu walaupun yang bergerak sebagian rakyat atau sebagai kecil sekalipun asalkan apa yang menjadi tujuan itu dapat menentukan nasib bangsa itu secara keseluruhan menuju suatu tujuan tertentu yakni kemerdekaan.Pergerakan nasional pada umumnya merupakan pergerakan dari bangsa yang terjajah melawan bangsa yang menjajah untuk mendirikan suatu bangsa yang merdeka.             Pergerakan nasional dalam sejarah bangsa Indonesia merupakan salah satu yangpenting. Pergerakan nasional Indonesia meliputi berbagai gerakan atau aksi yang dilakukan dalam bentuk organisasi secara modern menuju kearah yang lebih baik terutama dalam kehidupan bangsa Indonesia. Dalam perkembangannya , pergerakan nasional ini ada yang bersifat radikal dan moderat , namun kesemuanya merupakan sebuah taktik perjuangan.  ...

Mempelajari Organisme Laut dan Gerak Air Laut

Gambar
Gelombang Air Laut ( Pexels.com/Maia Lowe ) Gerak air laut ada tiga macam yaitu ombak (gelombang), pasang dan arus. ·        Ombak  Ombak terjadi karena 2 macam penyebab yakni karena angin dan gempa. Ombak laut oleh  angin terjadi gesekan angin di permukaan laut. Sedangkan ombak karena gempa  , adanya peristiwa letusan gunung api dan peristiwa patahan dasar laut. Peristiwa gempa laut yang menimbulkan tsunami , pernah di alami Indonesia Tahun 2004 yang banyak menelan korban tewas di Aceh  dan P. Nias. ·        Pasang Pasang naim dan pasang surut , yang disebabkan gaya tarik bulan dan matahari menyebabkan terjadinya perubahan ketinggian air laut. Pada bulan baru pasang naik terjadi disebelah lautan yang menghadap bulan dan matahari itu lebih tinggi. Pada bulan purnama dan bulan baru terjadi pasang setinggi-tingginya yang disebut pasang purnama. ·        Arus Arus laut adalah ger...

Remaja bukan Anak Kecil Lagi ....

Gambar
  Di usia 10-12 tahun, kita akan melihat banyak perubahan besar pada anak dalam hal kemandirian, hanya saja, perubahan kali ini akan berbeda. "Hormon remaja mulai ‘bereaksi’ dan memberi sinyal pada alam bawah sadarnya bahwa pasangan masa depannya akan ia temukan di luar rumah ? Dalam kelompok sebayanya? Itu sebabnya, ia tidak lagi merasa perlu untuk memberitahu semua hal pada kita sebagai orang tuanya , seperti yang ia lakukan dulu saat kecil, ketika hidupnya masih amat bergantung pada kita sebagai orang tua. Buatlah Orang Tua adalah Teman  Anda coba untuk membuat remaja Anda mau bicara: 1. Buat rutinitas Bicaralah pada anak Anda secara teratur (tentang apa pun). Dengan begitu, ia akan merasa selalu punya waktu untuk berkomunikasi dengan Anda. Ciptakan rutinitas ngobrol di sore hari atau setelah makan malam sambil nonton televisi. Menciptakan momen yang baik untuk bicara akan membuat komunikasi Anda berdua mengalir lancar karena tidak terkesan dipaksakan. 2. Lakukan ...

Mengenal Perairan Darat: Sumber Kehidupan di Sekitar Kita

Gambar
  Sekarang coba perhatikan air sumur, air pompa, air sungai, air empang, air danau, air rawa yang ada di sekitar rumah kamu. Coba Anda renungkan sejenak, apa yang dimaksud dengan perairan darat? Perairan darat adalah semua bentuk perairan yang terdapat di darat. Bentuk perairan yang terdapat di darat meliputi, mata air, air yang mengalir di permukaan bergerak menuju ke daerah-daerah yang lebih rendah membentuk sungai, danau, rawa dan lain-lain yang memiliki suatu pola aliran yang dinamakan Daerah Aliran Sungai (DAS). Dari penjelasan di atas tentunya kamu paham bukan, bahwa air sumur, air sungai, rawa, danau, empang dan sejenisnya termasuk jenis perairan darat. Tata air yang berada di wilayah daratan tersebut dipelajari oleh suatu ilmu yang disebut hidrologi.  Perairan darat (Pexels.com/Greyling) Perairan darat antara lain dapat kita manfaatkan untuk kepentingan sumber air minum, sumber tenaga, irigasi, perikanan darat, transportasi, bahan baku industri, rekreasi dan olahraga...

Membangun Mutu Penduduk Indonesia Melalui Pendidikan, Kesehatan, dan Pendapatan

Gambar
  Beberapa penunjang   mutu penduduk Indonesia   ialah : 1.      Pendidikan Pendidikan di Indonesia kurang sekali   karena masih banyak anak-anak yang tidak mendapatkan pengajaran, mutu pendidikan juga rendah, dan   kurangya   sarana prasaran   pendidikan yang memadahi. Oleh karena itu   pemerintah sedang menggalakkan   program wajib belajar sembilan tahun dan membelahi sistem pendidikan   dalam rangka meningkatkan mutu dan anggaran pendidikan itu sendiri. Pendidikan  sangat penting (Pexels.com/Romandinstov) 2.      Kesehatan Kesehatan merupakan suatu unsur yang penting bagi penunjang   mutu penduduk   Indonesia , karena dengan   mempunyai generasi penerus   yang sehat, maka masa depan   negara   Indonesia   makin cerah dalam menggapai   cita-cita   bangsa   yang   akan diwujudkan. 3.      Pendapatan Pendapa...

Kepadatan Penduduk: Cermin Ketimpangan Persebaran di Indonesia

Gambar
Kota besar seperti Jakarta , Surabaya dan Bandung merupakan kota besar dengan penduduk yang banyak. Bandingkan jika kita berada di pedesaan. Kita dapat menyimpulkan bahwa wilayah perkotaan pada umumnya lebih padat dari pada pedesaan. Kepadatan Penduduk (  http://lalayulia.blogspot.com  ) Kepadatan penduduk   adalah perbandingan jumlah penduduk yang mendiami suatu wilayah tertentu yang dinyatakan dengan jiwa per km ². Kepadatan penduduk disuatu wilayah biasanya dinyatakan oleh banyaknya penduduk per km ². Kepadatan penduduk merupakan suatu perwujudan dari kondisi geografi, karena   tinggi   rendahnya   kepadatan penduduk dipengaruhi   faktor-faktor geografis , antara lain :   relief ,   iklim, tanah, lokasi   dan sebagainya. Tabel      :   Luas daerah dan kepadatan penduduk menurut Pulau di Indonesia Pulau Luas (km²) Jumlah penddk th.1990 Kepadatan   Penduduk Jum...